LAPORAN BERBENTUK SURAT
Di bawah ini merupakan contoh laporan berbentuk surat dalam pengajuan
keaslian data dari Penulisan Ilmiah yang telah di buat.
Saya yang bertanda tangan di bawah ini,
Nama : Rizky Achmad Triyansyah
NPM : 16111071
Judul PI Judul
Skripsi : Analisis Menggunkan Metodology I Star
Tanggal Sidang : 11 Juli
2014
Tanggal Lulus : 11 Juli
2014
Menyatakan bahwa tulisan ini adalah merupakan hasil karya saya sendiri dan
dapat dipublikasikan sepenuhnya oleh Universitas Gunadarma. Segala kutipan dalam bentuk apa
pun telah mengikuti kaidah, etika yang berlaku. Mengenai isi dan tulisan adalah
merupakan tanggung jawab penulis, bukan Universitas Gunadarma.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya dan dengan penuh kesadaran
Depok, Juli 2014
(Rizky Achmad Triyansyah)
LAPORAN BERBENTUK MEMORANDUM
Di bawah ini merupakan contoh laporan berbentuk memorandum dalam penagihan laporan analisis dalam suatu
perusahaan.
PT. GUMAY
PERKASA
MEMO
Kepada : Ketua IT
Support
Dari
: Manager Perusahaan
Hal
: Laporan Analisis
Mohon saudara berikan laporan komputer yang harus
diganti, karena akan dipergunakan sebagai dasar pengajuan pembelian komputer
baru untuk perusahaan. Mohon laporan tersebut sudah saya terima dua hari
setelah memo ini (tanggal 17 Juni 2014).
Terima kasih.
Jakarta, 15 Juni 2014
Rizky Achmad Triyansyah S.Kom
LAPORAN BERKALA
Di bawah ini
merupakan contoh laporan berkala dalam pemakaian bahan baku untuk pembuatan
roti selama bulan Maret 2014.
ANRAGUTA BAKERY
Data Pemakaian Bahan Baku Bulan
Maret 2014
NO.
|
BAHAN BAKU
|
KUANTITAS
|
HARGA
|
TOTAL
|
1.
|
Terigu
|
2.340 kg
|
Rp. 3.200 / kg
|
Rp.7.488.000
|
2.
|
Gula Pasir
|
185 kg
|
Rp. 3.600 / kg
|
Rp. 666.000
|
3.
|
Mentega
|
93 kg
|
Rp.10.000 / kg
|
Rp. 930.000
|
4.
|
Biang Roti
|
16 kg
|
Rp.20.000 / kg
|
Rp. 320.000
|
5.
|
Bahan Pengawet
|
1.5 kg
|
Rp.15.000 / kg
|
Rp. 22.500
|
6.
|
Garam
|
7 Bungkus
|
Rp. 2.500 / bungkus
|
Rp. 17.500
|
7.
|
Anti Buluk
|
1 kg
|
Rp.20.000 / kg
|
Rp. 20.000,-
|
JUMLAH
|
Rp.9.464.000
|
LAPORAN LABORATORIS
Di bawah ini
merupakan contoh laporan laboratoris atas penelitian hantaran listrik melalui
larutan elektrolit dan non elektrolit. Berikut adalah kesimpulannya.
Data
Pengamatan
No
|
Bahan
|
Rumus
|
Pengamatan
|
Jenis Elektrolit
|
|
Lampu
|
Elektroda
|
||||
1
|
Air hujan
|
-
|
Tidak Menyala
|
Tidak ada gelembung
|
Non-elektrolit
|
2
|
Air garam
|
NaCl
|
Terang
|
Ada gelembung
|
Elektrolit kuat
|
3
|
Air gula
|
C12H22O11
|
Tidak Menyala
|
Ada gelembung
|
Elektrolit lemah
|
4
|
Urea
|
CO(NH2)2
|
Tidak Menyala
|
Ada gelembung
|
Elektrolit lemah
|
5
|
Asam cuka
|
CH3COOH
|
Redup
|
Ada gelembung
|
Elektrolit lemah
|
6
|
Etanol (alkohol)
|
C2H5OH
|
Tidak Menyala
|
Ada gelembung
|
Elektrolit lemah
|
7
|
Asam sulfat (air aki)
|
H2SO4
|
Terang
|
Ada gelembung
|
Elektrolit kuat
|
8
|
Air sabun
|
-
|
Terang
|
Ada gelembung
|
Elektrolit kuat
|
9
|
Amonia
|
NH3
|
Redup
|
Ada gelembung
|
Elektrolit lemah
|
10
|
Asam klorida (HCl)
|
HCl
|
Terang
|
Ada gelembung
|
Elektrolit kuat
|
11
|
Akuades
|
-
|
Tidak Menyala
|
Tidak ada gelembung
|
Non-elektrolit
|
Dari hasil uji coba, dan tabel diatas,
diperoleh data sebagai berikut:
Air hujan bersifat non elektolit karena, tidak ada gelembung saat diuji dan lampu
tidak menyala. Sedangkan air garam mempunyai lampu yang menyala terang dan
memiliki gelembung yang banyak dan termasuk elektrolit kuat. Dan air gula
termasuk ke dalam elektrolit lemah, karena lampu tidak menyala dan memiliki
gelembung.
Untuk asam cuka mempunyai lampu menyala redup dan ada gelembung, termasuk elektrolit lemah. Etanol (alkohol) lampu tidak menyala, dan ada gelembung., maka etanol (alcohol) termasuk elektrolit lemah. Sedangkan asam sulfat (air aki) lampu menyala terang dan ada gelembung, yang termasuk elekrolit kuat.
Untuk asam cuka mempunyai lampu menyala redup dan ada gelembung, termasuk elektrolit lemah. Etanol (alkohol) lampu tidak menyala, dan ada gelembung., maka etanol (alcohol) termasuk elektrolit lemah. Sedangkan asam sulfat (air aki) lampu menyala terang dan ada gelembung, yang termasuk elekrolit kuat.
Air sabun
mempunyai lampu menyala terang dan ada gelembung, yang juga termasuk elektrolit
kuat. Sedangkan urea termasuk elektrolit lemah, karena lampu tidak
menyala namun ada gelembung. Untuk ammonia lampu menyala redup dan ada
gelembung,maka termasuk elektrolit lemah. Asam klorida lampu menyala terang dan
ada gelembung, yang termasuk elektrolit kuat. Terakhir akuades termasuk larutan
non elektrolit karena lampu tidak menyala dan tidak ada gelembung.
LAPORAN BERBENTUK FORMULIR ISIAN
Di bawah ini merupakan contoh laporan berbentuk formulir isian untuk
riwayat pendidikan, digunakan dalam pengajuan lamaran kerja.
Riwayat Pendidikan
|
|
IPK
|
3,01
|
Jurusan/ Fakuktas
|
Sistem Informasi/ Ilmu Komputer
|
Universitas
|
Gunadarma
|
Judul Skripsi
|
Analisis Mengunakan Metodology I
Star
|
Pendidikan Non-Formal
|
|
Kursus/Workshop
|
Judul
|
Kursus
|
E Commerce, tahun 2013
|
Workshop
|
CISCO, tahun 2013
|
Workshop
|
Editing Video With Ulead, tahun
2013
|
Sumber:
http://studentsite.gunadarma.ac.ia